187 Nama Cafe yang Unik dan Lucu Jaminan Diingat Konsumen 2024

Trikves.com – Membuat usaha yang menarik itu dapat dilakukan dengan mudah saat anda menggunakan nama cafe yang unik dan lucu. Lantas, seperti apa sebenarnya nama cafe dengan kriteria tadi?

Sebuah cafe atau tempat minum kopi biasanya akan lebih mudah diingat apabila memiliki ciri khas tersendiri. Salah satunya adalah pemberian nama cafe yang unik dan lucu. Pastinya hal tersebut akan lebih membekas di benak konsumen.

Hanya saja beberapa orang yang baru akan merintis sebuah usaha terkadaang terkendala masalah pemberian nama. Alhasil, bisnis awal jadi tertunda hanya karena memikirkan nama cafe yang unik dan lucu.

Agar dapat membantu anda dalam proses pemberian nama cafe yang unik dan lucu, maka pada kesempatan kali ini akan kami berikan rekomendasinya. Silahkan Sobat Trikves taruh perhatian pada daftar untuk menemukan nama cafe yang cocok.

Nama Cafe yang Unik dan Lucu

Nama yang lucu memang terdengar sedikit aneh dan “Nyleneh” di saat yang bersamaan. Hanya saja itulah faktor yang membuat sebuah cafe jadi lebih unik serta memiliki ciri khas daripada yang lain.

Agar bisa membantu anda dalam memilih sebuah nama cafe lucu dan unik, berikut daftar pilihannya.

  • Nama Cafe Unik Kekinian
  • Nama Cafe Unik Islami
  • Nama Cafe Unik Bertema Teknologi
  • Nama Cafe Unik Bertema Alam
  • Nama Cafe Lucu Menggelitik

Nama Cafe Unik Kekinian

Hari ini sebuah cafe memang identik dengan nuansa yang modern atau kekinian. Secara visual mungkin anda bisa mendesain cafe agar terlihat unik. Namun hal tersebut juga harus dimbangi dengan pemilihan nama yang menarik dan juga lucu.

Berikut beberapa rekomendasi nama cafe unik tetapi kekinian.

  • Kata Hati Coffee Shop
  • Serangkai Kata
  • Dua Sejoli
  • Kawan Perjalanan
  • Dua Tangkai
  • Perjalanan Hidup
  • Belajar Ikhlas
  • Tak Ada Dua
  • Tak Terbalas
  • Hati

Nama Cafe Unik Islami

Selain beberapa nama kekinian, anda juga bisa menggunakan nama islami untuk sebuah cafe. Banyak referensi nama islami unik yang tentunya jarang digunakan. Jadi konsumen akan lebih mudah dalam mengenalinya.

Berikut beberapa nama cafe unik bernuansa islami.

  • Abizar Cafe
  • Abqary Cafe
  • Ameer Coffee Shop
  • Aqila Cafe
  • Arkaan Coffee Shop
  • Asad Cafe
  • Askary Coffee and Meal
  • Attar Cafe
  • Aulian Cafe
  • Daanish Coffee and Resto
  • Dayyan Pit Stop
  • Dilawar Cafe
  • Farafisa Coffee
  • Ganem Coffee
  • Ghazi Kedai Kopi
  • Gulshan Coffee
  • Ibaad
  • Jalees Coffee
  • Kaamil Cafe
  • Karomah Cafe
  • Kaysan Cafe
  • Khalid Cafe
  • Khaleel Cafe
  • Khaleeq Cafe
  • Labeeb Cafe
  • Matloob Kopi
  • Nabigh Cafe
  • Nafasat Kopi
  • Najeeb Cafe
  • Naushad Kopi
  • Naveed Coffee
  • Afshin Base Camp
  • Aliza Cafe
  • Arisha Cafe
  • Anum Cafe
  • Arwaa Cafe
  • Ashiyah Cafe
  • Ayesha Cafe
  • Amara Cafe
  • Benazir Cafe
  • Bushra Cafe
  • Bathashabae Cafe
  • Buthaynah
  • Beenish Cafe
  • Bareea Cafe
  • Basafa Cafe
  • Clemira Cafe
  • Cantara Kopi
  • Cayra Cafe
  • Celina Cafe
  • Cyra Cafe
  • Chashida Cafe
  • Chasma Cafe
  • Deena Cafe
  • Daima Cafe
  • Daliya Cafe
  • Esra Cafe
  • Eira Cafe
  • Fateen Cafe
  • Ghaitsaa Cafe
  • Ghadia Cafe
  • Ghurra Cafe
  • Hazimah Cafe
  • Hameeda Cafe
  • Ishana Cafe
  • Jazlyn Cafe
  • Jalwa Cafe
  • Khlida Cafe
  • Kareema Cafe
  • Kawkab Cafe
  • Kinza Cafe
  • Kiran Cafe
  • Khasifa Cafe
  • Mahnoor Coffee and Breakfast
  • Najiha Cafe
  • Parveen Cafe
  • Qari Cafe
  • Qadira Cafe
  • Rafi’ah Cafe
  • Sa’diyyah Cafe
  • Safiyya Cafe
  • Shalimar Cafe
  • Sayeeda Cafe
  • Tsamara Cafe
  • Uzma Cafe
  • Ulayya Cafe
  • Washma Sastra Cafe

Nama Cafe Unik Bertema Teknologi

Kreativitas manusia memang kadang ada-ada saja. Salah satu hal yang paling lucu adalah memberi nama anak seperti sebuah brand teknologi. Sebagai pemilik usaha, ide tersebut bisa diterapkan apabila ingin membuat sebuah cafe.

Berikut nama-nama cafe bertema teknologi.

  • Chipset Cafe
  • Snapdragon Cafe
  • Pascal Cafe
  • Oblimus Cafe
  • Archie Cafe
  • Linux Cafe
  • Macintosh Coffee Shop
  • Json Cafe
  • Mario ‘n Friend Cafe
  • Packard Cafe
  • Lynx Cafe

Nama Cafe Unik Bertema Alam

Salah satu hal yang unik pada pasar saat ini adalah penggunaan unsur alam sebagai sebuah nama cafe. Adanya penggunaan nama unik tersebut dapat memberikan nuansa damai dan kenyamanan pada konsumen.

Berikut beberapa nama cafe unik bertema alam.

  • Ecosystem Cafe
  • Albafica Cafe
  • Manggo Cafe
  • Ecologyst Cafe
  • Morfology Cafe
  • Palm Leaf Cafe
  • Mountain AVG Cafe
  • Kidung Cafe
  • Natura Coffee and Resto
  • Natuna Cafe
  • Osea Cafe
  • Fatamorgana Cafe
  • Salazar Cafe
  • Oase Cafe
  • Beauty Camellia Cafe
  • Asoka Cafe
  • Kenanga Cafe
  • Amrilis Cafe
  • Tapak Dara Kopi
  • Daun Gugur Cafe
  • Lavender Kopi dan Snack
  • Argowayang Cafe
  • Argapura Cafe
  • Aseupan Nutrisi
  • Baluran Eat and Drink
  • Berungkal Cafe
  • Betiri Cafe
  • Gunung Guntur Cafe
  • Halimun Cafe
  • Ijen Cafe
  • Joho Cafe
  • Kancana Cafe
  • Kelud Cafe
  • Karacak Cafe
  • Muria Cafe
  • Nglumpang Cafe
  • Pananjakan Cafe
  • Papandayan Cafe
  • Pendil Cafe
  • Rajekwesi Cafe
  • Zaitun Leaf Cafe
  • Tampomas Cafe
  • Welirang Cafe
  • Kapuas Cafe
  • Yeh Klatakan Cafe
  • Recycle Cafe
  • Brangbang Cafe
  • Jogading Cafe
  • Kaliakah Cafe
  • Musi Cafe
  • Slabih Cafe
  • Madah Cafe
  • Otan Cafe
  • Sangsang Cafe
  • Deling Cafe
  • Musu Cafe
  • Daliran Cafe
  • Arus Air Cafe
  • Samudera Cafe
  • Biota Caf
  • Mutiara Cafe
  • Maong Cafe
  • Klontong Cafe
  • Kates Cafe
  • Mejan Cafe
  • Bojor Cafe
  • Kedis Cafe
  • Langkeng Cafe
  • Mendaum Cafe
  • Sabah Cafe
  • Semaga Cafe

Masih banyak unsur alam lainnya yang dapat dijadikan sebagai referensi. Cara menentukannya mudah karena anda hanya perlu mengamati alam sekitar yang terlihat unik. Kemudian jadikan itu sebagai nama.

Nama Cafe Lucu Menggelitik

Salah satu daya tarik lainnya dari sebuah cafe adalah nama yang lucu. Pasalnya hal tersebut terlihat begitu berbeda dari beberapa cafe yang lain. Maka dari itu ada satu hal yang unik dari sebuah nama cafe di memori masing-masing konsumen.

Berikut beberapa nama cafe yang lucu dan menggelitik.

  • Sepatu Sandal Cafe
  • Cuma Ngopi Cafe
  • Mampir Tidur Cafe
  • Bon Bon Cafe
  • Bagel Cafe
  • Maling Cafe
  • Tupo Cafe
  • Galbay Cafe
  • Nombok Cafe
  • Musti Bahagia Cafe
  • Kopi Kapal Miring
  • Dora Bika Explore Cafe
  • Dandang Bolong Cafe
  • Aslinya Enak Cafe
  • Maksudmu Cafe
  • Harapan Bunda Cafe
  • Doa Ibu Cafe
  • Ini Teh Susu Cafe
  • Kobar Cafe

Nama cafe lucu masih ada banyak lagi di beberapa media sosial. Cara membuat nama lucu cukup dengan sebuah plesetan atau fenomena lainnya yang sedang terjadi saat ini. Maka dari itu pemberian nama lucu akan sangat mudah bagi anda yang menyukai jokes receh.

Kesimpulan

Setelah menyimak pembahasan tentang nama cafe yang unik dan lucu, pastinya anda sudah memiliki pilihan bukan? Selain itu, anda juga bisa memadukan referensi nama cafe unik di atas dengan pemikiran anda sendiri.

Selain nama, usaha cafe juga harus diimbangi dengan kegiatan promosi yang efektif. Coba luangkan waktu sejenak dan kunjungi Contoh Iklan Kopi sebagai pedoman belajar tentang pemasaran. Jadi bisnis Sobat Trikves akan lebih mudah berkembang.